Go Online Or Goodbye?

Cari Jasa Admin Sosial Media atau Jasa Admin Instagram Saja? Masuk Sini! – Sudah begitu banyak pemberitaan tentang bisnis – bisnis yang terpaksa harus gulung tikar karena perubahan behaviour atau pola perilaku konsumen dalam berbelanja. Dulu, belanja tuh ya gitu-gitu aja, dateng ke toko lalu milih-milih, habis gitu ya langsung beli dan bawa pulang ke rumah.

Tapi kalau zaman sekarang, orang – orang lebih memikirkan efektivitas waktu. Setidaknya, inilah alasan-alasan mengapa orang – orang zaman sekarang lebih suka berbelanja online:

  1. Mager a.k.a males gerak aja gitu. Males kalo harus otw hanya untuk belanja

  2. Sulit meluangkan waktu

  3. Ga mau macet-macetan di jalan

  4. Males kalau harus berdesak-desakan di sebuah toko

  5. Ga suka ribet

  6. Males nyari parkirnya

  7. Ga perlu khawatir kena jambret atau copet kan belanjanya dari rumah

  8. Ribet kalo harus bawa anak belanja, terlebih kalo belanjanya itu belanja baju. Karena anak kecil biasanya ga sabaran, jadinya ga bisa puas hunting baju

  9. Anak ga ada yang jagain

Nah itu tadi, 9 alasan yang paling sering ditemui kenapa banyak orang yang memilih untuk belanja online. Setali dengan hal tersebut, sebagai pebisnis tentunya perlu melakukan inovasi yang mampu mengikuti perkembangan zaman.

Karena sekarang zamannya sudah go online, maka alangkah baiknya bila pebisnis pun harus ikut go online. Setuju atau sepakat? Hehehe tentunya Anda tidak mau kan, bila bisnis yang Anda bangun bertahun-tahun harus gulung tikar, hanya karena tak sanggup mengikuti perkembangan zaman.

Dan ternyata, ada 3 hal yang harus diperhatikan agar bisnis benar-benar bisa go online:

  1. SDM (Sumber Daya Manusia) Berkualitas

Dalam menjalankan bisnis online, tentu Anda membutuhkan SDM berkualitas yang mampu merealisasikan keinginan anda agar bisnis Anda benar-benar go-online. Anda juga tentunya membutuhkan SDM yang jujur, amanah dan terpercaya.

  1. Strategi bisnis online

Kemampuan untuk memahami strategi bisnis online tentunya merupakan hal yang penting. Dengan memahami strategi bisnis online, tentunya Anda dapat dengan mudah menjalankan bisnis online dengan lebih baik lagi.

  1. Sistem yang mumpuni

Hal ini jelas sangat penting, pastikan bahwa bisnis Anda sudah memiliki sistem yang teruji. Jangan sampai nantinya, bisnis Anda sudah go-online, namun para konsumen merasa kecewa dengan pelayanan Anda. Misalnya: packagingnya yang kurang baik saat dikirimkan ke konsumen, alamat pengiriman yang salah, barang salah kirim dsb. Jadi memang untuk meminimalisir hal – hal semacam itu, memang dibutuhkan sistem  yang baik.

 

Jasa Admin Sosial Media dan Instagram Terpercaya

 

Kendala Bisnis Online

Setelah memahami 3 hal yang harus diperhatikan agar bisnis benar-benar bisa go online, tentunya terdapat kendala yang lagi-lagi harus Anda hadapi dalam berbisnis online, ini nyata dan Anda perlu benar-benar membuka mata untuk mengetahui hal ini:

  1. Sulitnya mendapatkan tim atau SDM yang berkualitas
  2. Perlu waktu khusus untuk memahami strategi bisnis online, di tengah kesibukan yang padat
  3. Membangun sistem bisnis online membutuhkan proses
  4. Harus mempersiapkan dana untuk membeli kebutuhan bisnis online seperti handphone, laptop dsb

Memang benar, bahwa keempat point diatas adalah 4 kendala yang seringkali menghampiri para pebisnis online. Namun, jangan khawatir! Karena sekarang Anda bisa mendapatkan solusi dari permasalahan tersebut.

Cari Jasa Admin Sosial Media atau Jasa Admin Instagram?

Solusi tersebut akan Anda dapatkan apabila Anda mempercayakan kebutuhan pengelolaan sosial media bisnis Anda pada Jasa Admin Sosmed (JAS). Kami akan membantu untuk mengelola sosial media bisnis Anda, sehingga Anda bisa lebih fokus dengan bisnis Anda. Sebagai penyedia Jasa Admin Sosial Media, kami juga melayani jasa admin instagram saja.

Apabila Anda hanya menginginkan akun instagram bisnis Anda saja yang dikelola, kami juga mampu menanganinya untuk Anda. Dan yang terpenting, Kami terjamin 100% amanah dan tidak akan menggunakan akun sosial media bisnis Anda untuk kepentingan pribadi.

Tak perlu khawatir mengenai desain konten untuk sosial media bisnis Anda, kami juga akan bantu mendesainkan konten sosial media yang sesuai dengan keinginan Anda. Jadi, apapun kebutuhan Anda mengenai pengelolaan sosial media. Serahkan saja pada Jasa Admin Sosmed (JAS)

Jasa Admin Sosmed (JAS)

Alamat: Jln. Anggadireja No. 136 Baleendah, kab. Bandung.

Website: www.jasaadminsosmed.com

Instagram: www.instagram.com/jasaadminsosmed

Nomor Kontak:

Widya Herma

0878 – 2218 – 0373 (Whatsapp)

Sandra Nurdiansyah

0857-2000-8641 (Whatsapp)