Daftar Penyakit yang Sering Mengintai Orang yang Kekurangan Vitamin – Orang bilang, menjadi dewasa itu sama artinya dengan belajar lebih banyak terkait batasan yang harus dilakukan. Termasuk dalam urusan menjaga kesehatan, tentunya ada begitu banyak batasan yang perlu dilakukan agar bisa benar-benar hidup sehat. Yaitu dengan membatasi diri dengan pola hidup yang sehat, dimulai dari dengan rutin berolahraga dan makan makanan yang bernutrisi.

Sayangnya, meskipun sudah banyak yang rutin berolahraga, seringkali lupa memenuhi kebutuhan nutrisi vitaminnya. Berikut daftar penyakit yang sering mengintai orang yang kekurangan vitamin

  • Osteoporosis

Kondisi yang sering diidentikan karena sudah renta ini sebenarnya bisa menyerang orang-orang yang berada di usia muda, lho. Penyebabnya tak lain dan tak bukan karena kekurangan vitamin D dan kalsium. Faktanya menurut penelitian oleh International Osteoporosis Foundation, menyebutkan bahwa ostheoporosis lebih rentan dialami oleh para Wanita.

  • Anemia

Kalau yang satu ini pasti tidak asing lagi, kondisi ini biasanya terjadi karena kekurangan zat besi dan vitamin C. Solusinya adalah dengan rutin mengonsumsi vitamin C dan makan makanan yang mengandung zat besi, seperti kacang-kacangan, daging, sayuran hijau dsb

  • Neuropati Perifer

Penyakit yang satuini terjadi akibat kekurangan vitamin B12, lebih jelasnya penyakit menyerang system saraf secara keseluruhan dan fungsi otak. Gejalanya ditandai dengan kondisi mati rasa atau kesemutan di tangan dan kaki.

  • Sembelit

Tak dapat dipungkiri bahwa penyakit ini bisa menjadi penyakit turunan dari anemia, dimana ketika seseorang mengalami anemia yang parah, selanjutnya akan berujung pada sembelit. Dan jika vitamin B12 ini tidak kunjung tercukupi, selanjutnya akan mengalami konstipasi (sembelit) akan terjadi semakin parah.

Untuk mengatasi resiko terjangkit penyakit yang disebabkan oleh kekurangan vitamin, maka solusi paling tepat adalah dengan rutin mengonsumsi vitamin seperti Pyfaton Suplemen Multivitamin dan Mineral yang merupakan suplemen kaplet salut selaput untuk defisiensi vitamin B complex, vitamin C, dan juga dilengkapi dengan zinc.

toko online vitamin

Komposisi:

Vitamin B1 15 mg, Vitamin B2 15 mg, Vitamin B6 25 mg, Vitamin B12 12 mcg, Nicotinamide 100 mg, Calsium Pantothenate 23.8 mg, Vitamin C 750 mg, Folic Acid 0.4 mg, Vitamin E 30 mg, Zinc 22.5 mg.

Dosis:

Dewasa dan anak > 12 tahun: 1 kali sehari @ 1 kaplet salut selaput.

Penyajian:

Dapat diberikan bersama makanan untuk mengurangi rasa tidak nyaman pada GI.

Kemasan:

Dos, 10 strip @ 10 kaplet salut selaput

Siapa bilang hidup sehat itu ribet? Kalau ternyata sudah ada multivitamin seperti Pyfaton Suplemen Multivitamin dan Mineral yang siap dikonsumsi rutin karena aman dan baik untuk tubuh.

Pastikan kamu membeli Pyfaton Suplemen Multivitamin dan Mineral di toko online kesehatan terpercaya ya. Karena bagaimanapun juga, toko online vitamin terpercaya lah yang akan memberikan rasa aman dan nyaman saat berbelanja.

Jangan  lupa untuk selalu stok multivitamin di rumah, karena biarpun pandemi telah berlalu nantinya, keberadaan vitamin tentunya akan selalu dibutuhkan untuk tubuh. Dengan adanya tubuh yang sehat, pastinya akan menunjang berbagai aktivitas dalam  keseharian.

Oh iya, selain mengonsumsi vitamin, seimbangkan juga pola makan sehatnya ya, agar kinerja vitaminnya semakin berkhasiat hehehehe karena ada juga orang yang bertanya-tanya kok sudah minum vitamin, tetap saja sakit? Nah, kamu sekarang sudah tahu jawabannya, karena mengonsumsi vitamin juga perlu didukung dengan mengonsumsi makanan yang sehat.